Buku ini dimulai dengan seorang anak bernama Burlian. Dia merupakan anak ketiga dari 4 bersaudara. Di bab pertama Burlian diceritakan sebuah cerita oleh ibunya tentang dia. Ibunya mengatakan bahwa sejak Burlian lahir, ia spesial. Dengan ada banyak kejadian sejak mengadung Burlian, yang membuat Burlian merinding mendengrakannya. Dalam bab selanjutnya diperkenalkanlah saudara-saudaranya B…
“Tidak pernah bisa menolak apapun keinginan dari kedua orang tuaku. Sebab bagiku, mereka pantas selalu ku bahagiakan dengan cara selalu menuruti keinginan mereka. Jangan pernah lupakan, bahwa rida Allah Swt. ada pada rida orang tua. Namun kali ini berbeda, karena untuk pertama kalinya aku merasakan berat sekali mengiyakan keinginan Bapak dan Ibu.” – Aisyah. Adam begitu mencintai Aisyah, …
Seberat apa pun rintangan itu, aku mampu melewatinya. Ketakutan demi ketakutan berhasil aku taklukkan. Kini, aku telah memenangkan semua, kupersembahkan semua ini untukmu, Ibu. (@507nurul) Aku tersenyum ketika tanpa sengaja menemukan fotoku berdua dengan Mama saat makan es krim. Yups dia adalah mamaku yang cantik secantik aku tentunya. Seandainya saja senyumnya saat itu berlaku untuk selaman…
Novel ini menceritakan kehidupan persahabatan, percintaan, dan kondisi keluarga seorang remaja putri yang bernama Bita. Bita adalah seorang novelis muda yang baik, lucu, dan pintar. Bita mempunyai sahabat perempuan yang bernama Ciya. Dalam kehidupan remaja, mereka pasti memiliki seorang idola, begitu pun dengan Bita. Bita mengidolakan sebuah band yang benama Strawberry. Band tersebut beranggota…
Pernah nggak kamu merasakan kesulitan saat akan melakukan perubahan dalam hidup? Entah sudah berapa banyak doa yang dipanjatkan dan berjanji agar lebih baik, tapi selalu belum lagi datang perasaan insecure, overthinking, dan muncul pertanyaan-pertanyaan yang mengganggu pikiran. Pantas nggak ya kalau aku hijrah? Apakah Allah mengampuni dosaku yang menggunung? Bagaimana tanggapan teman-teman saat…
Ini tentang kisah kedua insan manusia yang dipertemukan di waktu dan kondisi yang tepat. Awal pertemuan yang berawal dari sebuah insiden yang tak diinginkan menjadi awal dari kisah cinta Langit dan Senja. Seiring berjalannya kisah cinta mereka, ada satu hal yang Langit sadari, ternyata gadis itu menyimpan segudang luka yang tak pernah ia ungkapkan pada semesta. Sejak saat itu, Langit berteka…
"Kalau gue nggak bisa bahagia, berarti gue harus membahagiakan orang lain." - Canva Narendra *** Kalau banyak remaja ingin menjadi kaya dan hura-hura, tapi tidak dengan Canva Narendra. Cita-citanya hanya satu, "Mau peluk Mama sama Papa. Anva sayang dan rindu banget sama mereka." Sejak itulah, ia melakukan apa pun, termasuk belajar yang luar biasa dan mendapatkan penghargaan agar diper…
“Lo aja masih ngelak sama perasaan lo. Gimana dia mau berharap lebih?" Namanya Matt. Cowok antisosial yang bisa kau temui di pojok kelas, atau di kantin dengan buku bacaan tebalnya. Benar-benar tertutup. Apalagi soal perasaan. Kematian ayahnya semakin membuat Matt enggan membuka diri. Lain lagi dengan Mou. Cewek hiperaktif yang bisa kau temui di keramaian kantin, atau di lapangan sekola…
Jika kehidupan adalah sebuah perjalanan, Fais adalah seorang petualang yang berjalan sendirian di antara riuhnya dunia. Di tengah masyarakat yang mengelu-elukan sosok Tuan Beransyah, Fais memilih jalannya sendiri. Ia ingin membuktikan bahwa kandidat wali kota yang dikenal alim, dermawan, dan pandai agama itu tidak lain adalah sosok yang amat munafik. Maka, dimulailah sebuah perjalanan dengan…