Zahra gadis yang cantik dan baik hati. Suatu hari Zahra menemukan kucing kecil yang sedang terluka dan kehujanan di taman. Atas ijin ibunya, Zahra kemudian memelihara kucing kecil itu. Catty, itu nama yang diberikan Zahra untuk kucing kecilnya. Sebulan telah berlalu sejak Zahra membawa Catty dari taman. Sekarang Catty telah menjadi kucing cantik. Bulu putihnya halus dan bersih. Badannya juga…